Selasa, 05 Oktober 2010

Pesawat Tempur Sukhoi Su-30

Su-30 "Flanker-C"
SU-30MKI India.jpg


Su-30MK-1 Angkatan Udara India.


Tipe Pesawat tempur multi-peran
 Produsen Sukhoi
 Terbang perdana 1989
 Diperkenalkan 1992
 Status Aktif
 Pengguna Rusia
India
Tiongkok
Malaysia
Indonesia
 Harga satuan US$33-$45 juta
 Acuan dasar Su-27


Sukhoi Su-30 (kode NATO: Flanker-C) adalah pesawat tempur yang dikembangkan oleh Sukhoi Rusia pada tahun 1996. Pesawat ini adalah pesawat tempur multi-peran, yang efektif dipakai sebagai pesawat serang darat. Pesawat ini bisa dibandingan dengan F/A-18E/F Super Hornet and F-15E Strike Eagle Amerika Serikat.
Pesawat ini adalah pengembangan dari Su-27UB, dan memiliki beberapa varian. Seri Su-30K dan Su-30MK telah sukses secara komersial. Varian-varian ini diproduksi oleh KNAAPO dan Irkut, yang merupakan anak perusahaan dari grup Sukhoi. KNAAPO memproduksi Su-30MKK dan Su-30MK2, yang dirancang dan dijual kepada Tiongkok. Su-30 paling mutakhir adalah seri Su-30MK buatan Irkut. Antara lain Su-30MKI, yang merupakan pesawat yang dikembangkan khusus untuk Angkatan Udara India, serta MKM untuk Malaysia dan MKA untuk Aljazair.

Operator


Operator militer Su-30
Bendera Aljazair Aljazair
Bendera Republik Rakyat Cina Republik Rakyat Cina
Bendera India India
Bendera Indonesia Indonesia
Bendera Malaysia Malaysia
Bendera Rusia Rusia
Bendera Venezuela Venezuela
Bendera Vietnam Vietnam

 

Galeri foto


SU-30 MKI Idaho 1.jpg
SU-30MKI- Alex.jpg
SU-30MKI-Dr.Jaus.jpg
MAKS-2007-Su-30MK-1.jpg



 

Spesifikasi (Su-27PU/Su-30)

Karakteristik umum

  • Kru: 2
  • Panjang: 21.935 m (72.97 ft)
  • Lebar sayap: 14.7 m (48.2 ft)
  • Tinggi: 6.36 m (20.85 ft)
  • Area sayap: 62.0 m² (667 ft²)
  • Berat kosong: 17,700 kg (39,021 lb)
  • Berat terisi: 24,900 kg (54,900 lb)
  • Berat maksimum lepas landas: 34,500 kg (76,060 lb)
  • Mesin: 2× AL-31FL low-bypass turbofans

    • Dorongan kering: 7,600 kgf (74.5 kN, 16,750 lbf) masing-masing
    • Dorongan dengan afterburner: 12,500 kgf (122.58 kN, 27,560 lbf) masing-masing

Performa

Persenjataan

  • Guns: 1 × GSh-30-1 gun (30 mm caliber, 150 rounds)
  • AAMs: 6 × R-27ER1 (AA-10C), 2 × R-27ET1 (AA-10D), 6 × R-73E (AA-11), 6 × R-77 RVV-AE(AA-12)
  • ASMs: 6 × Kh-31P/Kh-31A anti-radar missiles, 6 × Kh-29T/L laser guided missiles, 2 × Kh-59ME
  • Aerial bombs: 6 × KAB 500KR, 3 × KAB-1500KR, 8 × FAB-500T, 28 × OFAB-250-270
Sumber: wikipedia

Tidak ada komentar:

Posting Komentar